Monday, August 31, 2015

Resep dan Cara Membuat Perkedel Abon Sapi

Resep dan Cara Membuat Perkedel Abon Sapi - Resep dari Bunda Aneka Resep Masakan, Kami Suguhkan resep – resep masakan yang enak buat bekal bunda masak

lihat juga


Resep dan Cara Membuat Perkedel Abon Sapi

Sebelumnya saya pernah memposting tentang perkedel, jadi kali saya tidak perlun menjelaskan lagi apa itu perkedel. Dan kali ini saya akan membagikan resep perkedel yang berbeda yaitu perkedel abon sapi. Langsung saja berikut resep dan cara membuatnya dibawah ini :

Bahan :
  • 1 kg kentang kupas, goreng hingga matang dan empuk, haluskan.
  • ¼ kg abon sapi merk apapun.
  • 1 butir telur ayam.
  • Garam + Gula + Penyedap + Merica + Pala bubuk secukupnya.
  • 2 siung bawang putih goreng, haluskan.
  • 3 Sdm bawang merah goreng.
  • 5 batang daun seledri , cincang kasar.



Cara Membuat :
  1. Siapkan disuatu wadah kentang goreng yang sudah di haluskan.
  2. Masukan Bawang putih + Bawang merah goreng +Garam+Gula+Penyedap+Merica+Pala bubuk aduk hingga rata. 
  3. Masukan Daun Sledri + Abon Sapi, sekali lagi aduk hingga tercampur rata. 
  4. Cetak seperti bulat-bulat pipih yang agak besar. 
  5. Masukan pada telur yang dikocok halus, lalu digoreng dengan api sedang hingga matang.
Demikian resep yang dapat saya bagikan semoga bermanfaat dan selamat mencoba :)


Demikianlah Artikel Resep dan Cara Membuat Perkedel Abon Sapi

Sekian Kunci gitar Resep dan Cara Membuat Perkedel Abon Sapi, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan Chord gitar lagu kali ini.

Anda sedang membaca artikel Resep dan Cara Membuat Perkedel Abon Sapi dan artikel ini url permalinknya adalah https://serba-resep.blogspot.com/2015/08/resep-dan-cara-membuat-perkedel-abon.html Semoga artikel Bermanfaat Ya Bunda!! ini bisa bermanfaat.